Cijin beach,Kaohsiung, taiwan
Cijin beach,atau orang-orang indonesia menyebutnya dengan sebutan pantai cincin, adalah salah satu destinasi/tempat wisata yang wajib di kujungi jika berada di kaohsiung.
Di pantai cijin/cincin selain pemandangan pantainya yang indah ada sebuah trowongan yang menebus bukit dan di ujung trowongan kalian bisa langsung melihat lautan lepas dan tebing tebing yang begitu indah, tak hanya itu kalian juga bisa menaiki bukit dengan melewati jalan setapak dengan pemandangan yang tak kalah menarik, di atas bukit ada mercusuar dan semacam benteng pertahanan sisa-sisa masa lalu.
Utuk menuju kesana kalian bisa menggunakan kereta j-in atau bus, jika kalian menggunakan j-in dari kaohsiung menuju siziwan, kemudian jalan kaki sekitar beberapa meter untuk menuju pelabuan penyebrangan, kemudian naik kapal kecil sekitar NT$25 untuk dewasa, dan NT$15 untuk anak-anak.
Kalau.menggunakan bus kalian bisa menggunakan bus no.. dari kaohsiung menuju pelabuhan kemudian di lajutkan naik kapal untuk menyebrang ke pantai cijin/cincin.
Friday, 24 March 2017
Cijin beach,Kaohsiung, taiwan
Subscribe to:
Posts (Atom)